Hal tersebut di sampaikan oleh penjabat (Pj) Bupati Tebo H Aspan di dampingi Sekretaris daerah (Sekda) Teguh Arhadi dan kepala badan pengembangan dan sumber daya manusia (BKPSDM), usai melantik 79 orang jabatan Eselon III - IV di lingkup Pemkab Tebo, Jum'at (16/2/2024).
" Iya, mulai hari ini (Kemari.red), kita membuka tujuh jabatan Eselon II untuk di lelang.
" Mudah-mudahan ini akan segera selesai, apabila sudah selesai prosesnya baru akan dilakukan pelantikan lagi",kata Aspan.
Pembukaan lelang jabatan Eselon II tersebut dimulai hari Jum'at (16/2/2024), dan untuk seleksinya akan dilaksanakan sampai dengan tanggal 21 Maret 2024," ucap Aspan. (ARD)