Foto: redaksi duasatu.net
Dalam Milad Ke- VII Ponpes Tanwirul Qulub tersebut hadir sesepuh Nahdlatul Ulama (NU) Kab Tebo, KH Marijo Wahid dan para ulama lainnya.
Dalam sambutannya KH Ali Mansyur mengucapkan terimakasih kepada mantan penjabat (Pj) Bupati Tebo H Aspan selama 22 bulan menjabat telah memberikan perhatiannya terhadap pendidikan terutama Ponpes-Ponpes yang ada di Kab Tebo.
" Atas perhatiannya terhadap Ponpes tersebut berharap pemerintah kabupaten (Pemkab) Tebo dapat terus berlanjut untuk dimasa mendatang ",ujar Ali Mansyur. (REDAKSI)